Siapakah Letjen Tandyo Budi Revita, Calon Wakil Panglima TNI yang Akan Dilantik Prabowo Besok?
JAKARTA, SAESTUSAE.COM – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, dijadwalkan akan melantik Letnan Jenderal (Letjen) Tandyo Budi Revita sebagai Wakil Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) pada tanggal 10 Agustus 2025 mendatang.…